Kunir Asam SidoMuncul Membantu Menjaga Kesehatan
Menjalani aktifitas setiap hari yang tidak ada habisnya, membutuhkan kondisi tubuh yang fit. Untuk menjaga tubuh supaya tetap sehat, kita perlu mengkonsumsi minuman traditional seperti Kunir Asam SidoMuncul.
Dalam dunia herbal diketahui bahwa kunyit mempunyai banyak manfaat bagi tubuh kita. Adapun beberapa manfaat kunyit adalah sbb:
1. Membantu mengatasi asam lambing
2. Mengurangi mual
3. Meningkatkan antioksidan
4. Meningkatkan fungsi hati
5. Anti peradangan
6. Pencegahan kanker
7. DLL
Karena banyak sekali manfaat dari kunyit tersebut, maka dibuatlah minuman obat traditional yang aman dikonsumsi. Salah satunya adalah kunir asam.
Tentunya hampir setiap orang pernah merasakan segarnya ramuan ini saat diminum dalam kondisi hangat-hangat. Saya biasanya langsung membeli pada penjual jamu keliling, sehingga masih fres.
Kunir Asam identik dengan minumannya para wanita. Tetapi sebenarnya minuman ini baik untuk laki-laki dan perempuan. Adapun khasiat minum kunir asam adalah
1. Menghilangkan bau badan.
2. Mempertahankan berat tubuh
3. Menhaluskan kulit.
4. Melancarkan haid.
5. Menyembuhkan kondisi mata yang sensitif pada cahaya.
6. Menjaga kesegaran tubuh.
7. Mencegah penyakit diabetes.
8. Dll.
Karena banyaknya manfaat minuman kunir asam ini, maka tak heran banyan orang yang mengkonsumsinya. Namun, saat ini jarang ditemui pedagang jamu keliling, apalagi bagi yang tinggal di daerah perkotaan.
Tetapi, sekarang kita tidak perlu menunggu penjual jamu lewat untuk minum kunir asam, karena telah ada Kunir Asam SidoMuncul.
Kunir Adam SidoMuncul berbentuk sachetan, sehingga saat kita ingin minum tinggal tuang me gelas. Kemudian tambahkan air hangat, aduk dan kunir asam soap diminum.
Rasa Kunir Adam SidoMuncul persis sama dengan kunir asam yang fres. Karena bahan-bahan yang digunakan dalam produksi berasal dari bahan pilihan.
#tantanganpekan4
#kelasnonfiksi
#onedayonepost
#odopbatch5
mempertahankan berat tubuh, kalau udah berat ngga bisa berkurang dong ya mba? aduh... padahal saya suuka kunyit asam
BalasHapusBerat tubuh kan dipengaruhi banyak faktor Mbak Saki, bukan hanya dari kunyit...:)
HapusAku juga suka minum jamu.
BalasHapusKunyit asam kemasan ini juga pernah aku coba.. kutambahin es batu.
Rasanya seger banget ..hehehe
Iya segar bila diminum saat cuaca panas. Terima kasih sudah berkunjung.
HapusNgomong2 kunir asam itu gmna ya mbak 😆 saya mah taunya jamu yg instan2
BalasHapusOrang Jombang kok nggak tahu kunir asam...:)
Hapus